Daerah

Guru SMKN 5 Pinrang Jadi Narasumber Pemebekalan Kompetensi Kementrian PUPR Bidang Konstruksi se Sulawesi

Suatu kepercayaan yang diberikan oleh Balai Jasa Konstruksi Wilayah VI Makassar kementrian PUPR kepada Guru SMKN 5 Pinrang yaitu menjadi Narasumber pada pembekalan kompetisi tambahan SDM Vokasional bagi siswa SMK Bidang Konstruksi Wilayah VI Makassar.
Menurut Kepala SMKN 5 Pinrang, Munir Amir, SP.,M.Si pembekalan yang diselenggarakan secara Daring ini dan dipilihnya Guru SMKN 5 Pinrang sebagai Narasumber setelah beliau telah mengikuti Refresment  Training of Trainers (TOT) yang Baru-baru ini dilaksanakn oleh Balai Jasa Konstruksi Wilayah VI Makassar.
Adapun peserta dari pembekalan ini berasal dari Siswa(i) dan Alumni SMK Bidang Konstruksi Se Sulawesi berlangsung selama 2 hari dari tgl 31 Maret-1 April 2021Sementara itu Muhammad Nur, S.Pd sebagai narasumber mengatakan adapun materi yang dia dibawakan yaitu ttg Pengenalan alat Berat Pekerjaan Konstruksi. Kami  merasa bersyukur telah dipercayakan untuk berbagi ilmu dan pengalaman kepada adik 2 siswa dan Alumni SMK Bidang Konstruksi  sebagai syarat untuk mengikuti Uji kompetensi Keahlian (UKK) Bidang Konstruksi yg akan dilaksankan oleh Lembaga Pengembagan Jasa Konstruksi ( LPJK ) yang bekerja sama dengan Balai Jasa Konstruksi Wilaya VI yang dilaksanakan dalam waktu dekat ini. Siswa yang lulus mengikuti UKK akan mendapatkan sertifikat  kompetensi yang di keluarkan lembaga Profesi ( LPJK ) ungkap Muhammad Nur, yang juga Ketua Kompentisi Keahlian Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan SMKN 5 Pinrang. #

Facebook Comments
What's Your Reaction?
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0

Tinggalkan Balasan

Back to top button

Adblock Terdeteksi !

Maaf Matikan dulu Adblock anda